Travel Lumajang Surabaya, Perjalanan Lebih Mudah sampai Alamat Penumpang

Travel Lumajang Surabaya

Perjalanan lebih mudah sampai alamat penumpang ditawarkan oleh travel Lumajang Surabaya yang saat ini sudah beroperasi di tengah-tengah masyarakat.

Kerjanya transportasi travel Lumajang ke Surabaya pulang pergi ini dapat menjadi alternatif perjalanan bagi masyarakat tidak perlu naik transportasi itu saja.

Konsumen akan mendapatkan kemudahan dengan adanya penjemputan dan pengantaran serta masih ada fasilitas-fasilitas lain.

Kesempatan perjalanan ini tidak hanya bisa dinikmati oleh masyarakat di Lumajang untuk menuju ke Surabaya, namun tersedia pula pengantar menuju ke arah Bandara Juanda.

Masyarakat pun punya solusi dengan pengalaman perjalanan yang dikarenakan adanya transportasi antar kota semacam khususnya ke Sidoarjo, Juanda, dan Surabaya.

Aneka fasilitas yang didapatkan oleh penumpang

Penumpang tidak hanya mendapatkan solusi perjalanan menuju ke arah Surabaya maupun area lain, namun mendapatkan pula fasilitas.

Fasilitas yang diberikan tidak main-main, karena terbilang cukup banyak mulai dari penjemputan hingga layanan 24 jam.

1. Antar jemput: sebagai angkutan travel antar kota tentunya ada fasilitas penjemputan sesuai alamat yang ada di rumah satu per satu berdasarkan lokasi.

Jasa travel bisa menjemput di area Candipuro, Tempeh, Pasirian hingga ke Senduro atau kecamatan-kecamatan lain di Kabupaten Lumajang.

Penumpang yang tadinya sudah melakukan pemesanan akan diantarkan berdasarkan alamat yang telah disepakati pula baik di Sidoarjo, Surabaya, maupun Juanda.

2. Kenyamanan dan keamanan: Ketika naik transportasi travel Konsumen akan mendapatkan kenyamanan sebagai fasilitas berikutnya dikarenakan kendaraan hanya berisi maksimal 5 penumpang.

Tidak hanya itu saja, namun kendaraan aku juga sudah dilengkapi dengan AC yang menjadikan penumpang lebih nyaman lagi selama dalam perjalanan.

3. Bagasi gratis: para penumpang bisa membawa barang bawaan karena tersedia fasilitas bagasi gratis untuk membawa koper dan lain sebagainya.

4. Customer service 24 jam: customer service yang bertugas siap melayani selama 24 jam komunikasi dapat berjalan antara konsumen dengan pihak penyedia jasa travel lebih mudah.

Jadwal penjemputan penumpang travel Lumajang Surabaya

Perjalanan Reguler dari arah Surabaya menuju ke arah Kota Pahlawan ternyata ditetapkan dengan jadwal keberangkatan yang cukup banyak.

Meski ada perbedaan dengan jadwal travel Surabaya Jember, namun akan tersedia sebanyak 3 kali dalam sehari mulai dari pagi hingga.

Ada ketepatan waktu penjemputan dan pengantaran sampai tujuan tepat waktu, sehingga konsumen tidak perlu merasakan perjalanan yang molor.

Dari Lumajang Dari Surabaya
06.00 WIB 09.00 WIB
09.00 WIB 15.00 WIB
22.00 WIB 21.00 WIB

Harga tiket travel Lumajang ke Surabaya

Perjalanan menuju ke arah Surabaya dari arah Lumajang Jawa Timur ini ditetapkan harga terjangkau tanpa mengurangi pelayanan.

Konsumen tetap mendapatkan fasilitas-fasilitas yang telah disebutkan sebelumnya meski dengan biaya hanya Rp150.000.

Apabila konsumen berada di lokasi lain seperti Candipuro, Pasirian, Tempeh, Kunir, dan Senduro, maka akan dikenakan biaya yang berbeda untuk menuju ke arah Surabaya.

Jurusan Tiket (Rp)
Lumajang – Surabaya Rp150.000
Candipuro – Surabaya Rp175.000
Pasirian – Surabaya Rp160.000
Tempeh – Surabaya Rp150.000
Kunir – Surabaya Rp150.000
Senduro- Surabaya Rp150.000

Order travel Lumajang Surabaya caranya seperti ini

Silahkan buka aplikasi WhatsApp Untuk pemesanan travel dari arah Lumajang menuju ke SBY ataupun Bandara Juanda.

Kirimkan hasil data order selengkap-lengkapnya seperti nama pemesan, alamat jemput, alamat antar, jadwal yang dipilih, dan tanggal keberangkatan.

Informasi mengenai darah tersebut juga dapat disampaikan melalui panggilan telepon ke nomor sebagaimana kontak Haga Jaya di bawah ini.

  • Alamat: Jln. Baypas Juanda Baru No. 22, Sedati Gede, Jatim.
  • Telp: 082245565310
  • WA: 082245565310

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *